Acara Bisnis BIMAFEST 2015 : E-Commerce Bisnis Mahasiswa

                 acara bisnis

HIPMI PT Universitas Pendidikan Indonesia

mempersembahkan event bergengsi milik mahasiswa-mahasiswi kreatif di tahun ini :

                                    BIMAFEST 2015
Bertemakan “E-Commerce Bisnis Mahasiswa”

Dengan dua acara utama Seminar dan Bazar
Acara bisnis BIMAFEST 2015 akan dimeriahkan oleh beberapa pemateri yang sudah sukses terjun dan berpengaruh di dunia bisnis, di antaranya:
• Muhammad Yukka Harlanda (Founder Brodo footwear)
Rico Huang (Founder Bisnis Anak Muda)
• Kunto Wiyoga (Founder Simamaung dan Pakar Digital Marketing Strategy)
• Fitri Tropica** (Artist and Entrepreneur)

Selain seminar, BIMAFEST 2015 akan dipenuhi dengan BAZAR. Jadi buat kalian yang butuh referensi dalam perburuan kuliner, silahkan datang ke acara BIMAFEST 2015, pastinya disini banyak banget tenant-tenant makanan yang kreatif dan anti-mainstream yang tentunya cocok banget dengan kantong mahasiswa.

BIMAFEST 2015 ini pun akan dihadiri oleh mahasiswa-mahasiswi penggiat bisnis se-Indonesia, pelajar, dan kalangan umum.
Event ini akan diselenggarakan pada
Hari dan Tanggal : Sabtu, 23 Mei 2015
Waktu : 07.00 s.d. selesai
Tempat : Gedung Kebudayaan (Amphitheatre) Universitas Pendidikan Indonesia Jl. Dr. Setiabudhi no. 229 Bandung.

Investasi untuk event ini sebesar
• Rp50.000/tiket untuk minimal 5 tiket
• Rp60.000 untuk perseorangan

• Rp70.000 untuk OTS*

For further information, please kindly contact us on:
• 089657154497 /id line : aghniafaza29 (Aghnia)
• 085798227749 /id line : dini_khalisah (Dini)

Booking tiket dengan format : #BIMAFEST2015 #NAMALENGKAP #NO HP #EMAIL #UNIVERSITAS/INSTANSI

 

Keterangan : Pilih satu kontak saja.

Dan buat kalian yang tertarik untuk mengisi Bazar, please contact:
Linda (089647658647)

 

*harga ini sudah termasuk seminar kit dan pocari sweat
**on confirm

The following two tabs change content below.

Woka Aditama

Copywriter and Blog Author at YukBisnis
Seorang remaja pria dengan minat besar pada SEO Copywriting dan Digital Marketing.