Genjot Omzet Sebelum Lebaran

  Tanpa terasa sebentar lagi kita akan memasuki Bulan Ramadhan. Bulan dimana tidak hanya pahala berlimpah, namun juga peluang meledakkan omzet Anda. Dan bagaimana Anda men-siasati pengeluaran belanja rumah tangga yang melimpah selama sebulan ini? Anda akan diam saja berharap pengeluaran berlebih itu mengucur ke bisnis Anda? Atau Anda akan menyusun strategi untuk meledakkan omzet […]

Mulai Bisnis Online, Omzet Edan, Tanpa Pemrograman!!

  Karena perkembangan internet, saat ini, Anda praktis bisa berbisnis darimana saja, kapan saja. Sambil kuliah, sambil kerja, atau bahkan sambil menjalankan bisnis lain.   Internet membuka peluang yang tidak pernah Anda bayangkan sebelumnya. Kini hampir tidak ada batas antara produk Anda dan siapapun di dunia. Namun kemudahan internet juga menimbulkan persaingan yang luar biasa. […]

Bagaimana Meledakkan Omzet Bisnis Dalam 30 Hari Menggunakan Pemasaran Online?

  Bagaimana orang membaca iklan Anda secara online? MEREKA TIDAK MEMBACANYA! Ya, menurut sebuah riset dari Nielsen Normag Group, para peneliti menemukan bahwa: hanya 16% pengunjung yang akan benar-benar membaca iklan Anda. Sisanya? Mereka akan memindai iklan atau website Anda layaknya scanner dan kemudian pergi meninggalkan Anda. Tanpa pernah kembali lagi. Setelah selesai memindai dengan singkat, berapakalipun mereka melihat iklan Anda setelahnya, mereka tidak akan […]

Akun Twitter Anda Akan Bebas Dari Hacker Dengan 4 Langkah Ini

Memang enak memiliki banyak follower di Twitter. Sekali nge-tweet, Anda bisa menjangkau banyak orang sekaligus tanpa harus repot. Namun follower yang banyak juga memancing hacker untuk mengambil alih akun Anda. Masih ingat bagaimana akun sebesar Burger King (@BurgerKing) di hack menjadi McDonalds?       Akun resmi dengan 85ribu lebih follower ini pun mulai nge-tweet yang aneh-aneh semalaman. Namun karena Burger King […]

Bagaimana Menulis Headline Produk Yang Akan Menarik Pembeli??

  Headline atau judul adalah salah satu faktor terpenting seseorang akan datang melihat produk Anda, atau meng-klik link yang Anda berikan di Twitter. Anda akan selalu bersinggungan dengan menulis headline dalam bisnis online. Anda akan menuliskannya saat menulis deskripsi produk, menulis blog untuk promosi. Jika Anda promosikan melalui layanan social media seperti Facebook dan Twitter, promosi Anda pada dasarnya […]

16 Tips Menambah Jumlah Follower Anda Di Twitter

  Entah itu untuk gengsi, branding, ketenaran, atau apapun alasannya, akan sangat menyenangkan (dan bermanfaat) memiliki banyak follower. Kini telah begitu banyak aplikasi, directory, hingga komunitas yang akan membantu Anda mendapatkan jumlah follower yang banyak dalam waktu yang singkat. Namun, ada baiknya Anda mendapatkan follower yang organik, yaitu orang-orang yang memang men-follow Anda karena kesamaan minat atau […]

36 Tips Menggunakan Social Media Untuk Bisnis Anda

  Gunakan username yang sama untuk seluruh akun social media Anda. Dengarkan sebelum Anda berbicara. Monitor sebelum mulai nge-tweet. Jika Anda memiliki website, gunakan URL yang akan mengarah langsug ke akun social media Anda. Contohnya: Facebook.YukBisnis.Com akan langsung membawa Anda ke Facebook Page resmi YukBisnis. Mulailah sebuah blog untuk bisnis Anda. Bukan jumlah teman/ follower […]

Jangan Lakukan 5 Hal Ini Saat Memasarkan Dengan Twitter

  Twitter merupakan jejaring sosial dan situs microblogging yang sudah sangat dikenal oleh masyarakat luas. Sebagai orang yang sedang atau akan mendirikan sebuah usaha bisnis, Anda haruslah untuk menggunakan Twitter untuk memperkenalkan usaha Anda maupun mempromosikannya kepada publik dan orang lain. Berikut beberapa tips sederhana untuk diterapkan dalam strategi bisnis Anda  yang menggunakan Twitter.

Crowdfunding Sebagai Alternatif Permodalan Bisnis? Kenapa Tidak?

  Membangun sebuah bisnis dan mengembangkannya membutuhkan sumber daya yang cukup, seperti ide-ide gila yang berasal dari otak Anda, lahan, peralatan, hingga karyawan. Mempunyai ide yang bagus saja tidak cukup apabila tidak ada kapital yang mendukung. Uang, sebagai medium perantara untuk mendapatkan sumber daya tersebut juga tidak serta-merta muncul dalam jumlah banyak. Banyak metode untuk […]

Rahasia Dibalik Kesuksesan Social Media Marketing Dari OREO

  Siapa yang tidak kenal Oreo? Biskuit cokelat dengan krim putih ini sangat terkenal dengan tagline-nya, “Diputer, dijilat, dicelupin.” Oreo sudah dikenal begitu rupa oleh masyarakat kita dengan bentuk yang khas, hampir tidak berubah sama sekali sejak lama, meskipun beberapa varian rasa baru turut ditambahkan untuk mengikuti perkembangan zaman. Anda pasti sudah tidak ragu lagi […]

Bingung Menggunakan Twitter Untuk Pemasaran? Lakukan 5 Hal Ini

  Anda mungkin sering mendengar kisah bisnis yang sukses memasarkan produknya menggunakan Twitter. Namun Twitter bisa cukup mengintimidasi terutama untuk Anda yang baru mulai menggunakannya untuk memasarkan bisnis Anda. Bagaimana cara nge-tweet? Hashtag itu untuk apa? Bagaimana caranya mendapatkan banyak follower? Itu adalah pertanyaan yang sering kami terima baik dari follower kami maupun dari komentar-komentar artikel. Berikut […]

Twitter Di Tahun Ketujuh

  Hari ini Twitter genap berusia 7 tahun. Layanan microblogging ini telah tumbuh dari website yang sering down menjadi layanan yang tidak terpisahkan bagi kita dalam menjalankan bisnis terutama dalam memasarkan produk-produk kita. Saat pertama kali Jack Dorsey (salah seorang pendiri Twitter) pertama kali nge-tweet pada 21 Maret 2006, tidak akan ada yang menyangka bahwa Twitter akan tumbuh menjadi […]

Membuat Internet Bekerja Untuk Anda Secara Otomatis Dengan IFTTT – #AplikasiAkhirPekan

  Social media memang sudah tak bisa dilepaskan lagi dari bisnis maupun pribadi Anda. Seakan-akan sudah kewajiban bagi Anda untuk membuat dan mengaktifkan beberapa akun social media dan aplikasi lain yang bermanfaat. Sayangnya, terlalu banyak aplikasi maupun social media yang tersedia belakangan ini. Mengurus satu per satu semua software tersebut pastilah memakan waktu. Aplikasi seperti […]

Jangan Lupakan Satu Hal Ini Saat Membuat Business Plan!

  Bagi Anda yang baru ingin mewujudkan keinginan Anda untuk memiliki sebuah bisnis, menulis rencana bisnis mungkin adalah salah satu langkah pertama Anda. Rencana bisnis tersebut merupakan segala aspek yang Anda rencanakan untuk menjalankan sebuah bisnis. Namun banyak orang terlalu berfokus hanya kepada beberapa elemen dalam membuat rencana bisnis, misalnya cash flow dan tujuan jangka […]

Pelajaran Dari 5 Produk yang Booming di Indonesia

  Membuat sebuah produk/jasa agar menjadi booming hingga seluruh lapisan masyarakat tentu saja adalah PR setiap pengusaha. Siapa sih yang tidak ingin produknya mendunia dan disukai siapa saja? Berikut ini saya telah merangkum 5 produk yang seakan-akan ‘meledak’ di Indonesia. Tiba-tiba saja semua orang membicarakannya, menggunakannya, dan secara tidak langsung mempromosikan produk-produk tersebut. Nah, Anda […]

Belajar Twitter Marketing dari Justin Bieber

  Siapa yang tak kenal Justin Bieber? Penyanyi pop yang baru berusia 19 tahun tersebut adalah pemilik akun dengan followers terbanyak di seluruh dunia. Justin mempunyai followers sebanyak 35 juta orang dan setiap hari jumlah tersebut bertambah di angka rata-rata 44.737 orang, menurut hasil perhitungan Twitter Counter. Jumlah tersebut lebih banyak dari seluruh penduduk Kanada, […]

Rangkuman Aktivitas Social Media Di Indonesia Selama Bulan Februari 2013

  Jika Anda aktif di dunia social media, maka selama bulan Februari 2013 Anda akan banyak sekali menemukan kampanye pemasaran beberapa perusahaan di Indonesia dengan memanfaatkan layanan seperti Twitter, Facebook, dll. Kampanye pemasaran ini ada yang berupa kontes online, kompetisi blogging, hingga melibatkan aktivitas offline seperti kontes tarian Harlem Shake, sebuah tarian berasal dari negri Paman Sam yang […]

7 Langkah Meng-upload Produk Di Toko Online Agar Laris

  Agar toko online Anda banyak kedatangan pengunjung dan membeli produk Anda, salah satu cara terbaik adalah dengan mengoptimalkan setiap produk yang Anda upload dan pajang di toko online Anda. Produk yang terpajang secara optimal di toko online Anda selain akan mudah untuk diindeks oleh mesin pencari, juga akan meningkatkan jumlah transaksi dari setiap pengunjung […]