6 Tips Jitu Memaksimalkan BBM Anda untuk Bisnis Online

  Saat ini baik pengguna Blackberry, iOS maupun android sudah bisa menggunakan fasilitas BlackBerry Messenger (BBM). Kali ini, Saya akan membahas beberapa tips untuk berbisnis online dengan menggunakan BBM sebagai media komunikasi. Sebenarnya banyak media lain yang bisa digunakan sebagai saluran dalam berbisnis online. Saluran yang di maksud ialah media yang menghubungkan bisnis Anda dan calon konsumen. […]

Jangan Jadi Reseller Sebelum Baca Ini

Kini semakin mudah untuk berbisnis. Selain semakin banyaknya jenis bisnis yang bisa Anda geluti, dukungan teknologi juga membuat bisnis bisa langsung berjalan praktis hampir tanpa menggunakan modal uang dan waktu yang sangat singkat. Karena perkembangan teknologi informasi, kini sudah ada beberapa metode berbisnis dengan membantu menjualkan produk orang lain. Salah satu populer tentunya adalah affiliate  marketing. Namun […]

AWAS! Social Media Marketing TIDAK GRATIS

Apa itu Social Media Marketing ? Social media marketing ialah sebuah strategi marketing dengan memanfaatkan social media sebagai alat untuk menjual produk atau jasa. Saat ini banyak sekali jenis social media yang bisa digunakan sebagai alat untuk menjual produk atau jasa. Namun, yang paling sering atau paling banyak digunakan ialah Facebook dan Twitter.   Apakah […]

Customer Loyalti Program: Belajar Dari Qoo10 – Bagian 1

  Bismillahirrahmanirrohim Menjamurnya online store di Indonesai adalah tanda tumbuhnya pasar dan mulai meleknya E Commerce basis di Indonesia. Walaupun mungkin lebih dari 90 persen toko online tidak bisa dikategorikan full E Commerce. Namun saya tidak mencoba membahas mengenai mana yang masuk kategori E commerce maupun mana yang tidak. Ada hal hal yang menarik buat […]

4 Tahap Mengingkatkan Penjualan di Twitter

  Artikel ini merupakan lanjutan dari artikel saya sebelumnya 7 Strategi Off Page SEO Untuk Meningkatkan Penjualan. Social media merupakan salah satu chanel terbaik untuk melakukan Off Page SEO.  Kemudahan untuk berbagi konten pada social media, membuat chanel ini sangat baik untuk mendatangakan pengunjung  ke website bisnis Anda. Jadi semakin banyak orang yang membagikan konten […]

Saatnya Menjadi Onlinepreneur

  Sudahkah Anda tahu fakta-fakta berikut? Dari 7 milyar orang di dunia, 2,4 milyar diantaranya menggunakan internet secara rutin. Terdapat  1 milyar akun pengguna Facebook pada bulan Maret 2013, dan 750 juta diantaranya mengakses secara mobile. Pengguna smartphone diramalkan akan mencapai 1,4 milyar di akhir tahun 2013 ini. Tak hanya berjejaring sosial, banyak orang yang […]

7 Strategi Off Page SEO Untuk Meningkatkan Penjualan

  Apa itu Off Page SEO ? Off page SEO adalah  salah satu tehnik seo untuk membangun reputasi untuk website anda dimata Search Engine. Off page SEO telah lama didefinisikan oleh kuantitas, kualitas, dan relevansi link ke website Anda. Pada dasarnya, off page SEO digunakan untuk menjadi kata keren dari “mendapatkan banyak link.” Namun, yang […]

Genjot Omzet Sebelum Lebaran

  Tanpa terasa sebentar lagi kita akan memasuki Bulan Ramadhan. Bulan dimana tidak hanya pahala berlimpah, namun juga peluang meledakkan omzet Anda. Dan bagaimana Anda men-siasati pengeluaran belanja rumah tangga yang melimpah selama sebulan ini? Anda akan diam saja berharap pengeluaran berlebih itu mengucur ke bisnis Anda? Atau Anda akan menyusun strategi untuk meledakkan omzet […]

Berbisnis Dari Tablet Android Anda

  Sadarkah Anda, saat Anda membaca ini, laptop dan komputer meja (desktop) semakin mirip dengan komputer tablet? Dan komputer tablet semakin mirip dengan laptop dan komputer desktop? Jika Anda perhatikan laptop keluaran terbaru seperti Google Pixel, Anda akan melihat fitur-fitur yang semakin mirip dengan komputer tablet. Fitur tersebut antara lain: Layar yang bisa disentuh. Aplikasi […]

Produk-produk Terbaik Di Indonesia Ada Disini

  Tahukah Anda? Banyak sekali produk-produk dengan merek besar ternyata diproduksi di Indonesia. Dan tahukah Anda? Banyak produk-produk dengan merek Indonesia sudah laris di pasar luar negri yang bahkan tidak dijual di negri sendiri?

Mulai Bisnis Online, Omzet Edan, Tanpa Pemrograman!!

  Karena perkembangan internet, saat ini, Anda praktis bisa berbisnis darimana saja, kapan saja. Sambil kuliah, sambil kerja, atau bahkan sambil menjalankan bisnis lain.   Internet membuka peluang yang tidak pernah Anda bayangkan sebelumnya. Kini hampir tidak ada batas antara produk Anda dan siapapun di dunia. Namun kemudahan internet juga menimbulkan persaingan yang luar biasa. […]

7 Aplikasi Android Gratis Terbaik Untuk Bisnis

  Agar bisa berbisnis dari mana saja, Anda harus melengkapi tablet atau smartphone Android Anda dengan beberapa aplikasi yang di desain khusus untuk bisnis. Aplikasi-aplikasi ini akan mampu membantu Anda untuk: mencari dokumen yang Anda simpan atau download, membaca dan membuat dokumen-dokumen perusahaan seperti Words, Excell, ataupun Powerpoint, hingga mempromosikan bisnis Anda via social media. Karena kini […]

Blackberry Serahkan BBM ke Android dan iOS, Apa Dampaknya Bagi Bisnis Anda?

  Setelah rumor yang beredar selama bertahun-tahun, Blackberry akhirnya secara resmi “melepas” aplikasi terbaiknya, Blackberry Messenger atau yang biasa disebut BBM, beberapa jam yang lalu. Aplikasi tersebut akan hadir musim panas ini, seperti yang dilansir oleh TechCrunch.com dan Blog Resmi Blackberry. BBM akan hadir ke dalam ponsel atau smartphone berbasis Android dan iOS. Aplikasi ini gratis, […]

Dasar-dasar Beriklan Di Internet – Bagian 3

  Artikel ini adalah bagian terakhi dari seri “Dasar-dasar Iklan Di Internet.” Untuk artikel-artikel sebelumnya, silahkan baca: Bagian 1: Berkenalan Dengan Iklan Di Internet. Bagian 2: Perhitungan Iklan Di Internet. Pada bagian ini, kita akan membahas apa yang harus Anda persiapkan sebelum memajang iklan Anda di internet. Satu hal yang harus Anda ingat, iklan hanyalah salah […]

Dasar-dasar Beriklan Di Internet – Bagian 2

    Setelah pada bagian pertama kita berkenalan dengan beberapa jenis iklan di internet dan pihak-pihak yang terkait, sekarang kita akan membahas bagaimana perhitungan dalam beriklan di internet. Sebagai catatan, perhitungan disini hanya merupakan gambaran perhitungan iklan secara umum pada media periklanan besar seperti Google Adwords atau Facebook ads. Mohon tidak menjadikan tarif yang saya […]

Dasar-dasar Beriklan Di Internet – Bagian 1

  Anda butuh kunjungan yang banyak ke toko online Anda? Bukan hanya banyak, Anda juga butuh penunjung yagn memang mencari produk Anda? Dan Anda ingin mendapatkannya dengan cepat? Sekarang mungkin? Maka pertimbangkan untuk memasang iklan di Internet. Beriklan secara online pada prinsipnya sama dengan beriklan secara offline seperti menggunakan brosur, billboard, spanduk, dll. Namun tentunya, beriklan secara online memiliki beberapa […]

Inilah 5 Hal Yang Anda Lewatkan Jika Tidak Aktif Di Social Media

  Social media seolah-olah menjadi hal ‘ghaib’ di mata Anda. Hal ini dikarenakan dampaknya yang tidak serta-merta terlihat di depan mata. Karena itulah, banyak yang meremehkan pentingnya social media untuk bisnis, meskipun pendidikan bisnis manapun mulai menyarankan Anda untuk menyuburkan online marketing. Meskipun terlihat mudah, sebenarnya hal yang paling diperlukan untuk menjaga Word of Mouth […]

Optimasi Toko Online Anda Dengan 3 Langkah Mudah Ini

    Toko onlline di YukBisnis pada dasarnya sudah kami desain sedemikian rupa sehingga akan memudahkan Anda di level gaptek manapun Anda berada. Meskipun demikian, pengelolaan toko online di YukBisnis tetap akan membutuhkan pembiasaan dalam beberapa hal seperti navigasi, pengoptimalan, dan lain-lain. Namun kabar baiknya Anda selalu bisa meng-edit semua hal yang sudah Anda lakukan, jadi jangan […]