Kesalahan yang Harus Dihindari Saat Menawarkan Free Ongkir

Free-ongkir

 

Banyak ritel online atau toko online yang menawarkan free shipping atau kadang disebut juga sebagai “Gratis Ongkos Kirim” kepada pelanggannya untuk berusaha menarik perhatian agar mereka mau membeli di toko online tersebut. Memang tidak bisa dipungkiri lagi, sekarang ini banyak orang yang lebih memilih untuk membeli barang di toko online yang menawarkan gratis ongkos kirim atau free shipping.

Anda sebagai seorang entrepreneur mungkin saat ini sedang menerapkan layanan free shipping tersebut atau malah baru ingin berniat melakukannya di toko online anda.

Tapi sebelum melakukan hal tersebut, ada baiknya anda memperhatikan 5 kesalahan yang perlu anda hindari saat menawarkan free shipping di toko online anda. Berikut adalah 5 kesalahan tersebut. Continue reading →