Blog adalah salah satu format social media yang mempunyai unsur paling panjang. Karena panjangnya unsur tersebut, blog menjadi sarana berlomba untuk menciptakan konten yang bagus. Mengapa isian konten dari blog harus bagus dan disukai banyak orang? Blog yang memiliki isian konten yang apik dan dicari banyak orang akan berdampak pada SEO blog tersebut. Contohnya Wikipedia, yang menjadi acuan semua orang dalam mencari informasi yang rapi dan terpercaya.
Saat ini, sudah banyak yang menyediakan platform penyedia blog gratis seperti Blogger maupun WordPress. Kedua blog ini unggul dalam masalah mudahnya penggunaan dan masalah teknis seperti SEO. Namun bila Anda ingin mencoba platform lain, saya sarankan menggunakan BlogYubi.
BlogYubi terintegrasi langsung dengan bisnis Anda, sehingga jika Anda memiliki strategi blog bisnis yang baik, seluruh pengunjung blog Anda akan menjadi prospek toko online Anda.
Berikut ini beberapa hal yang harus Anda pertimbangkan dalam mengembangkan blog untuk bisnis: Continue reading →